Cara Membuat Blog

advertisement
Cara membuat blog dengan mudah | Cara membuat blogspot | Cara mudah membuat blog di google/blogger
Selamat datang sahabat,pada artikel kali ini saya ingin berbagi ilmu pengetahuan tentang cara membuat blog dengan mudah,walaupun sebenarnya sudah banyak artikel dengan judul seperti ini tetapi saya yakin artikel diblog inilah yang lebih mudah dipahami oleh sahabat calon blogger semua,oke langsung saja kita menuju ke pembahasan sesuai judul dan harap disimak baik-baik.
sebelum kita membuat sebuah blog kita tentukan dulu blog apa yang ingin kita buat,misalnya blog informasi,ilmu pengetahuan,dll dan pilihlah tema blog yang materinya lebih banyak kita kuasai,dan selanjutnya barulah kita bisa memulai mendaftar blog dengan cara seperti berikut :

1.Bukalah alamat blogger.comkemudian pada halaman blogger.com,klik link "Create an account"
2.Isi form pendaftaran dan harap gunakan nomor hp yang aktif karna ini berguna untuk verifikasi dan jangan lupa beri centang pada "skip this verificationdan i agree to the google" lalu klik next step


3.Pada langkah selanjutnya akan ada 2 metode untuk mengirim kode verifikasi akun melalui nomor HP yaitu "Text message(SMS)" dan "Voice call(panggilan suara)" sebaiknya pilih text message dan klik continue


4.Selanjutnya masukan kode verifikasi sesuai dengan kode yang anda terima melalui SMS seperti contoh gambar dibawah ini,lalu klik continue



5.Jika berhasil maka anda akan berada pada halaman Welcome(Selamat datang) untuk selanjutnya klik "Back to Blogger"
6.Kemudian anda akan diminta untuk menkonfirmasi profil anda,klik pada "Buat Profil Blogger terbatas"lalu isi Nama Tampilan kemudian klik lanjutkan ke blogger.


7.Pada Dasbor blogger klik tombol Blog Baru lalu anda akan diminta untuk mengisi judul blog,alamat blog,dan memilih template blog dan klik Buat blogseperti contoh pada gambar dibawah ini.


Dan sekarang anda telah berhasil membuat blog,jika ada pertanyaan harap tinggalkan komentar.

0 Response to "Cara Membuat Blog "

Post a Comment

Powered by Blogger.